Matematika Sekolah Menengah Pertama Rahma membuat sebuah taplak meja dalam bentuk lingkaran, taplak meja tersebut mempunyai diameter 14 cm,kemudian rahma mengukur keliling taplak meja yaitu ... a. 44 b.154 c.196 d.308​

Rahma membuat sebuah taplak meja dalam bentuk lingkaran, taplak meja tersebut mempunyai diameter 14 cm,kemudian rahma mengukur keliling taplak meja yaitu ... a. 44 b.154 c.196 d.308​

Jawaban:

A. 44 cm

Jawaban dengan langkah -langkah

Keliling taplak meja = π × d

= 22/7 × 14 cm

= 44 cm

Jadi, keliling taplak meja tersebut 44 cm

Penjelasan dengan langkah-langkah:

K = π × d

k = 22/7 × 14

k = 22 × 2

k = 44 cm

[answer.2.content]